-
Kampar (Inmas) – Kepala Kantor Kementerian Agama Kabupaten Kampar H Fuadi Ahmad SH MAB, memberikan apresiasi keapda Pengurus Dewan Pengurus Daerah (DPD) Asosiasi Guru Pendidikan Agama Islam Indonesia (AGPAII) Kabupaten Kampar, yang sukses mengadakan acara Deklarasi Guru Modis (Moderat, Inovatif dan Santun). Hal ini diungkapkannya saat memb
-
Kampar (Inmas) – Abuya Dr H Dasman Yahya Ma’ali Lc MA, menjadi narasumber pada kegiatan pelatihan Da’i/ Mubaligh Se Kabupaten Kampar, yang ditaja oleh Dewan Masjid Indonesia (DMI) Kabupaten Kampar, hari rabu (29/12/2021) di ruang rapat Kantor DMI Kampar, tepatnya di Masjid Al Falah Salo.
Kampar (Inmas) – Dewan Dakwah Islamiyah Indonesia (DDII) Kabupaten Kampar atau dikenal dengan singkatan Dewan Dakwah Kampar, terus salurkan bantuan untuk masyarakat yang membutuhkan, hingga ke Desa Talang Mamak Indragiri Hulu dan membina Muallaf. Demikian disampaikan Ketua Umum Dewan Dakwah Kampar Ustadz Samsul
Kampar (Inmas) - Sebagai bentuk untuk menutup seluruh kegiatan yang dilakukan Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kabupaten Kampar, akhir tahun menggelar Ijtima' serta untuk menerima pandangan dan pemahaman para ulama. Ijtima' Ulama VIII MUI Kampar tersebut mengangkat Tema "Moderasi Beragama Perspektif Islam".
Kampar (Inmas) – Lembaga Amil Zakat Nasional (Laznas) Dewan Dakwah Provinsi Riau Bersama Laznas Dewan Dakwah Kampar, antarkan langsung Da’i untuk daerah pedalaman Talang Mamak, Indragiri Hulu dan menyerahkan bantuan untuk masyarakat disana. Hal ini disampaikan langsung Sekretris Laznas Dewan Dakwah Kampar